♔Tips MEngelola Hidup Merencanakan Masa Depan
2 Des 2011 04.29 | 0 ♥ comments

1.MENGURAI BENCANA SAMPAI DETAIL DARI AWAL SAMPAI AKHIR
            Apabila anda tidak mengatur kehidupan anda sendiri, orang lainnyalah yang akan mengaturnya (Jhon Atkinson)
2.MENYUSAUN PROSES PENCAPAIAN TUJUAN
            Yang penting bukanlah dimana anda berada dahulu, atau dimana anda berada sekarang, melainkan kemana anda ingin tiba. (Dave Mahoney)
3.MENYUSUN PETA HIDUP
            Tujuan rekayasa menghasilkan energi raksasa (Carl Sanburg)
Hidup adalah sebuah perjalanan, karena itu harus mempunyai tujuan akhir yang jelas, trget – terget yang ingin dicapai, dilengkapi peta perjalanan aengan batasan batasan waktu yang jelas.
4.MENGELOLA WAKTU    
            Perjalanan  seribu langkah dimulai dengan langkah pertama (pepatah cinta)
            Setiap pergantian hari saatnya kita merenungkan dan mengevaluasi, demikian pula ganti minggu, bulan dan tahun, semuanya tepat untuk introspeksi dan menyusun program.
4.PERLUASAN WAWASAN DARI PIKIRAN DAN PENGALAMAN ORANG LAIN
            Saya bisa belajar bahkan dari bayi yang masihmenyusu dari ibunya (Mahatma Gandhi)
Untuk bisa bisa berhasail kita harus bisa belajar dari siapapun mengenai apapun yang bermanfaat. Cara paling evektif , efisien untuk mengapai cita cita adalah belajar dari orang yang sudah berhasil dalam bidangnya yang kita inginkan. Darinya kita bisa belajar tentang watak dan karakter, kebiasaan, kiat kiat keberhasilannya, dengan mengikuti proses yang sudah ia lalui.
5.BELAJAR DARI PRINSIP DAN KIAT SUKSES
            Diantara rahsia sukses dan keberhasilan adalah :
·         IQ (Intellegency Quotient) kecerdasan, nalar, lgika, daya ingat, hitungan, analisa.
·         EQ (Emotional Quotient) motivasi berprestasi, penempatan diri, empati, control emosi.
·         SQ (Spritual Quotient) keseimbangan hidup, karakter diri, dunia akhirat, jasmani-rasionalitas-spiritualitas, kejujuran, murah hati, penyayang.
·         AQ (Advertsity Quotiend) Kegigihan, semangat tinggi, endurance, pantang menyerah.


▲▲▲